Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2012

Code warna dan perangkat Elektronika

Kita ketahui bahwa komponen radio itu banyak macamnya. Dari tabung radio yang besar­-besar sampai dengan IC dan dioda yang kecil-­kecil. Untuk mengenal wajah seluruhnya sudah barang tentu memerlukan waktu lama. Namun dalam tulisan ini akan diperkenalkan beberapa jenis saja yang banyak digunakan dalam praktek sehari­-hari. Kecuali bentuk dan namanya, kita akan pelajari pula secara garis besar fungsi, sifat-sifatnya dan simbol­-simbol­nya dalam gambar circuit diagram. Disamping itu setiap komponen elektronik mempunyai ukuran kekuatannya, ukuran ini dapat dinyatakan dalam berbagai cara, ialah dengan kode huruf, kode angka dan kode warna. Kode Huruf, kode Angka dan Kode Warna Untuk menuliskan angka yang besar-­besar misalnya jutaan, puluhan juta dan juga menuliskan angka yang sangat kecil misalnya seperseribu, sepersepuluh juta dan sebagainya akan makan tempat. Terutama penulisan di atas komponen yang kecil­kecil besaran­-besaran tersebut sangat sulit untuk dibaca. Untuk mempersingkat, mak

Kumpulan Perintah CMD (Command Prompt)

Command Prompt adalah sebuah perintah dos yang terdapat pada OS windows yang dapat memudahkan user dalam menjelajahi windows baik secara online maupun offline, dan aplikasi ini bisa juga disalahgunakan oleh seorang cracker untuk menjalankan aksi-aksinya hanya dengan menggunakan command prompt. Maka dari itu sebagai langkah antisipasi bagi anda sebagai user adalah dengan mengenal lebih jauh tentang seluk beluk dari command prompt agar bisa memahami cara kerja dan manfaatnya, salah satu dari sekian banyak manfaat dari command prompt adalah kemampuannya untuk mendeteksi adanya virus, memisahkan virus dengan file yang diinfeksinya, mencari file induk virus hanya dengan perintah ATTRIB . Berikut dibawah ini merupakan daftar perintah-perintah yang ada pada command prompt dari A-X : A ADDUSERS : Tambah daftar pengguna untuk / dari file CSV ARP : Address Resolution Protocol Assoc : Ubah ekstensi file asosiasi ASSOCIAT : Salah satu langkah asosiasi file Attrib : Ubah atribut berkas B Bootcfg

cara kerja komputer

Cara kerja komputer ingin tahu bagaimana sebuah mesin yang disebut komputer bisa bekerja? Anda penasaran bagimana kok komputer bisa bekerja sedemikian rupa sehingga bisa membantu memudahkan pekerjaan manusia? Dulu pada saat teknologi yang digunakan pada komputer digital sudah berganti secara dramatis, yaitu sejak komputer pertama pada tahun 1940-an, komputer kebanyakan masih memakai arsitektur milik Von Neumann, yang diusulkan oleh John von Neumanndi pada awal tahun 1940-an. Seorang Arsitektur, bapak Von Neumann menggambarkan komputer dengan empat bagian utama yaitu; 1. unit Aritmatika dan Logis atau disingkat ALU, 2. unit kontrol, 3. memori, 4. alat masukan dan hasil (nama lainnya I/O). a. Memori Pada sistem ini memori adalah urutan byte yang diberi nomor, dapat diumpamakan seperti {sel} atau {lubang burung dara}, pada setiap kantong berisikan sepotong informasi yang kecil. Informasi itu yang memungkinkan nanti akan menjadi perintah untuk mengatakan kepada komputer apa yang harus dike

Bahasa pemrograman

Bahasa pemrograman , atau sering diistilahkan juga dengan bahasa komputer, adalah teknik komando/instruksi standar untuk memerintah komputer. Bahasa pemrograman ini merupakan suatu himpunan dari aturan sintaks dan semantik yang dipakai untuk mendefinisikan program komputer. Bahasa ini memungkinkan seorang programmer dapat menentukan secara persis data mana yang akan diolah oleh komputer, bagaimana data ini akan disimpan/diteruskan, dan jenis langkah apa secara persis yang akan diambil dalam berbagai situasi. Menurut tingkat kedekatannya dengan mesin komputer, bahasa pemrograman terdiri dari: Bahasa Mesin, yaitu memberikan perintah kepada komputer dengan memakai kode bahasa biner, contohnya 01100101100110 Bahasa Tingkat Rendah, atau dikenal dengan istilah bahasa rakitan (bah.Inggris Assembly ), yaitu memberikan perintah kepada komputer dengan memakai kode-kode singkat (kode mnemonic ), contohnya MOV, SUB, CMP, JMP, JGE, JL, LOOP, dsb. Bahasa Tingkat Menengah, yaitu bahasa komputer

Kutuperangkat lunak(BUG)

Kutu atau kekutu (bahasa Inggris: bug ). Kekutu merupakan suatu kesalahan desain pada suatu perangkat keras komputer atau perangkat lunak komputer yang menyebabkan peralatan atau program itu tidak berfungsi semestinya. Kekutu umumnya lebih umum dalam dunia perangkat lunak dibandingkan dengan perangkat keras. Asal usul penamaan Tahun 1945 sewaktu ukuran komputer masih sebesar kamar, pihak militer Amerika Serikat menggunakan komputer yang bernama "Mark 1". Suatu hari komputer ini tidak berfungsi dengan semestinya, setelah komputer itu diperiksa ternyata ada suatu bagian perangkat keras di mana terdapat serangga yang tersangkut. Setelah serangga itu diangkat dari perangkat keras, komputer dapat berfungsi dengan baik. Maka sejak saat itu kata kekutu lekat dengan masalah-masalah pada komputer. Kejadian kekutu yang terkenal Y2K, yaitu kekutu yang berhubungan dengan kebiasaan banyak pemrogram di tahun 1980-an untuk menyimpan tahun dalam format 2 angka. Kebiasaan ini me

Daftar istilah teknologi informasi

Banyak istilah komputer didasarkan atas istilah-istilah bahasa Inggris. Fakta inilah yang membantu komunitas internasional untuk bekerja sama dengan baik. Karena tidak semua orang mempunyai pengetahuan yang cukup luas tentang bahasa Inggris, beberapa istilah diterjemahkan ke dalam bahasa masing-masing. Ini terjadi biasanya dengan istilah yang paling umum. Sebagai contoh istilah mouse bisa diterjemahkan tetikus dalam bahasa Indonesia atau Maus dalam bahasa Jerman. Banyak orang profesional memilih untuk menggunakan campuran istilah dari bahasa mereka dan bahasa Inggris saat membicarakan komputer. A Area bersinyal ( Hotspot ) B Berkas ( File ) Bita ( Byte ) Bola jejak ( Track ball ) C CD-bisa tulis ulang ( CD-rewriteable ) Cakram flopi ( Floopy disk ) Cakram keras ( Hard diskut ) Cakram kompak ( Compact disk ) Cakram optis ( Optical disk ) Cip ( Chip ) D DVD Bisa Tulis Ulang ( DVD Rewriteable ) Diode pancaran cahaya ( Light-emitting diode ) Diskusi lewat e-mail ( Mailing list